Kamis, 12 September 2013

Perkenalan Allah SWT


Seperti ahli filsafat Yunani Kuno, seperti Socrates (470-399 SM), sebenarnya telah mengakui bahwa alam semesta dan manusia berasal dari Tuhan. Ala mini teratur susunanya menurit wujud tertentu, katanya, itu adalah tanda perbuatan Tuhan. Namun Socrates tidak mampu menjelaskan siapa Tuhan yang dimaksut itu, Itu sebabnya Allah Swt. Memperkenalkan diri kepada manusia melalui para rasul-Nya, bahwqa Dia-Allah Swt yang menciptakan materi awal ( titik tunggal ) yang dari materi awal itulah Dia ciptakan alam semesta beserta isinya. (dijelaskan didalam QS Al-An’aam [6]:101, adz-Dzariyaat [51]:47, dan As-Sajadah [32]:4).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar